Sartono Sahlan Kembali Pimpin Fakultas Hukum

Monday, 17 October 2011 | 15:53 WIB


Sartono Sahlan Kembali Pimpin Fakultas Hukum
SIHONO/HUMAS

Drs Herry Subondo MHUm, Drs Sartono Sahlan SH MH, Drs Suhadi SH, MSi

Drs Sartono Sahlan SH MH terpastikan kembali memimpin Fakultas Hukum (FH) Universitas Negeri Semarang (Unnes) untuk satu periode mendatang. Itu setelah dia unggul dalam pemilihan dekan yang berlangsung di fakultas itu, Senin (17/10).

Sartono meraih 9 suara, mengungguli dua calon lainnya,  Suhadi yang mendapatkan 4 suara dan Herry Subondo dengan 1 suara.  Sartono merupakan petahana (incumbent), sedangkan Suhadi hingga kini menjadi pembantu dekan I dan Herry merupakan pembantu dekan II.

Dalam pemilihan itu, suara rektor dibawa oleh Pembantu Rektor Bidang Kemahasiswaan Prof Dr Masrukhi MPd. Prof Dr Sudijono Sastroatmodjo menggunakan suaranya sendiri sebagai anggota senat FH.


DIUNGGAH : Sihono
EDITOR : Sucipto Hadi Purnomo

11 komentar pada “Sartono Sahlan Kembali Pimpin Fakultas Hukum

  1. saya ucapkan selamat buat bapak Drs Sartono Sahlan SH MH yang terpilih lagi menjadi Dekan Fakultas Hukum satu periode mendatang,.semoga dengan terpilihnya beliau Gedung Fakultas Hukum cepat terbangun dan kata-kata insyalah berubah menjadi FAKULTAS HUKUM UNNES,.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

* Kode Akses Komentar:

* Tuliskan kode akses komentar diatas:

X